KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA DAERAH JAWA BARAT BIDANG HUBUNGAN MASYARAKAT

As SDM Kapolri Buka Peningkatan Kemampuan TOT Instruktur Polisi Sadar Berkarakter Di Purwakarta, Wujudkan Polri Yang Responsif Melayani Masyarakat Asisten Kapolri bidang Sumber Daya Manusia (As SDM) Irjen. Pol. Anwar membuka acara Peningkatan Kemampuan Training Of Trainers (TOT) Instruktur Polisi Sadar Berkarakter, Pada Kamis, 27 November 2025. Kegiatan upacara pembukaan yang digelar Markas Bataliyon B…

Read More

Sabhara Polsek Tanah Sareal Tingkatkan Patroli Cegah Tawuran di Jalan Soleh Iskandar

Kota Bogor – Anggota Unit Sabhara Polsek Tanah Sareal Polresta Bogor Kota terus meningkatkan kegiatan patroli di sejumlah titik rawan tawuran, salah satunya di kawasan Jalan Soleh Iskandar, tepatnya di gerbang masuk BCC. Kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari perintah langsung Kapolresta Bogor Kota Polda Jabar, Kombes Pol Eko Prasetyo, S.H., S.I.K., M.H., untuk memperkuat…

Read More

Polsek Tanah Sareal Intensifkan Operasi Miras Menuju Wilayah Zero Miras

Kota Bogor – Polsek Tanah Sareal Polresta Bogor Kota terus menunjukkan komitmennya dalam memberantas peredaran minuman keras (miras) di wilayah hukumnya. Jajaran Polsek secara konsisten melaksanakan razia terhadap para penjual miras sebagai tindak lanjut dari perintah Kapolresta Bogor Kota Polda Jabar, Kombes Pol Eko Prasetyo, S.H., S.I.K., M.M., untuk mewujudkan wilayah hukum Polresta Bogor Kota…

Read More

Polresta Bogor Kota Gelar Upacara Pelantikan dan Serah Terima Jabatan Pejabat Utama dan Kapolsek

Kota Bogor – Polresta Bogor Kota menggelar upacara pelantikan dan serah terima jabatan (Sertijab) untuk sejumlah pejabat utama dan Kapolsek, bertempat di halaman Mapolresta Bogor Kota. Upacara dipimpin langsung oleh Kapolresta Bogor Kota Polda Jabar, Kombes Pol Eko Prasetyo, S.H., S.I.K., M.M. Adapun pejabat yang melaksanakan pelantikan dan serah terima jabatan yaitu Kabag Ren, Kabag…

Read More

Polresta Bogor Kota Berikan Pertolongan Cepat kepada Warga yang Diduga Terjatuh di Sekitar Jembatan Merah

Kota Bogor – Anggota Polresta Bogor Kota memberikan respon cepat terhadap laporan masyarakat terkait adanya seorang warga yang ditemukan tergeletak di sekitar kawasan Jembatan Merah, Kota Bogor, pada Selasa pagi. Menerima informasi tersebut, petugas segera mendatangi lokasi dan melakukan pertolongan pertama kepada korban yang diduga terjatuh saat berjalan. Kondisi korban yang membutuhkan penanganan medis segera…

Read More

Satlantas Polresta Bogor Kota Laksanakan Program Polantas Peduli, Kunjungi Keluarga Korban Kecelakaan di Kedung Badak

Kota Bogor – Satlantas Polresta Bogor Kota kembali menunjukkan komitmennya dalam memberikan pelayanan humanis melalui program Polantas Peduli Korban Kecelakaan. Kegiatan ini dilakukan dengan mengunjungi kediaman almarhum Putra Mohamad Irsan di wilayah Kedung Badak, Kecamatan Tanah Sareal, Kota Bogor. Dalam kunjungan tersebut, Iptu F. EK. Susilo selaku Kasubnit 2 Unit Gakkum Satlantas Polresta Bogor Kota…

Read More
Back To Top