Polda Jabar Berkomitmen Kuat Bela Perjuangan Buruh
Kapolda Jawa Barat, Irjen. Pol. Dr. Rudi Setiawan, S.I.K., S.H., M.H., menunjukkan komitmen yang kuat dalam membela perjuangan buruh melalui kegiatan silaturahmi dan dialog kamtibmas bersama konfederasi buruh pada hari Jumat, 28 November 2025, bertempat di Hotel Horison Bandung. Kegiatan ini dihadiri oleh pejabat utama Polda Jabar dan berbagai pimpinan buruh dari berbagai organisasi di…