Polresta Bogor Kota Bersama Sahabat Raimas Presisi Gelar Patroli Jaga Kamtibmas di Kota Bogor
Kota Bogor – Anggota Polresta Bogor Kota bersama Sahabat Raimas Presisi melaksanakan kegiatan patroli gabungan dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah Kota Bogor. Kegiatan ini merupakan bagian dari program Sahabat Raimas Presisi yang digagas Kapolresta Bogor Kota Kombes Pol Eko Prasetyo, S.H., S.I.K., M.H., sebagai wujud keterlibatan masyarakat dalam mendukung tugas…