Tinjau Lewat Patroli Udara, Astamaops Kapolri Pastikan Kesiapan Pengamanan MotoGP Mandalika 2025

Mataram – Astamaops Kapolri Komjen Pol. Dr. Mohammad Fadil Imran, M.Si., turun langsung memimpin patroli udara untuk memastikan kesiapan pengamanan MotoGP Mandalika 2025. Pemantauan dilakukan pada Jumat (3/10/2025) melalui helikopter, mencakup kawasan Sirkuit Mandalika hingga titik-titik vital pengamanan. Dalam kegiatan tersebut, Komjen Fadil didampingi Kapolda Nusa Tenggara Barat Irjen Pol. Hadi Gunawan, Wakapolda Brigjen Pol….

Read More

Polri Kerahkan 2.580 Personel Amankan MotoGP Mandalika 2025

Lombok Tengah. Polri menurunkan 2.580 personel untuk mengamankan gelaran MotoGP Mandalika 2025. Fokus utama pengamanan tidak hanya di area sirkuit, tetapi juga pada kelancaran arus lalu lintas menuju Sirkuit Mandalika menjelang final race pada Sabtu (4/10/2025) dan Minggu (5/10/2025). Asisten Utama Kapolri Bidang Operasi, Komjen Mohammad Fadil Imran mengatakan ribuan personel tersebut disebar di tiga…

Read More

Pastikan Kondisi Sarana Prasarana Pendidikan Baik, Wakapolda Jabar Cek TK Kemala Bhayangkari

Wakapolda Jawa Barat Brigjen Pol. Adi Vivid Agustiadi Bachtiar, S.I.K., M.Hum., M.S.M. memimpin kegiatan pengecekan di TK Kemala Bhayangkari, Jalan Palasari No. 36 Bandung, Jum’at (03/10/2025). Turut hadir dalam kegiatan tersebut Karorena, Karo Log, dan Ka Yanma Polda Jabar. Pengecekan ini dilakukan untuk memastikan kondisi sarana dan prasarana pendidikan di TK Kemala Bhayangkari dalam keadaan…

Read More

Polda Jabar Pastikan Program MBG di Arcamanik Berjalan Baik dan Tepat Sasaran

Kabid Humas Polda Jawa Barat, Kombes Pol. Hendra Rochmawan, S.I.K., M.H., meninjau langsung pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis (MBG) di wilayah Satuan Pelaksana Program Gizi (SPPG) Polda Jabar di Arcamanik Bandung, Jum’at, (3/10/2025). Dalam kunjungannya, Kombes Hendra menegaskan bahwa program ini berjalan dengan baik dan memberi manfaat nyata bagi ribuan penerima di berbagai jenjang pendidikan,…

Read More

POLRI – TNI Kuatkan Sinergitas Melalui Bakti Sosial Akbar Rayakan HUT Ke-80 TNI di Bandung

Soliditas dan sinergitas antara Polri dan TNI di Jawa Barat kembali diperkuat melalui aksi kemanusiaan berskala besar. Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-80 TNI Tahun 2025, Kapolda Jabar Irjen Pol. Rudi Setiawan bersama jajaran Pejabat Utama (PJU) Polda Jabar, ikut serta dalam kegiatan Bakti Sosial (Baksos) Sinergitas TNI-POLRI. Acara yang dipimpin oleh Pangdam…

Read More

Bentengi Pelajar SMPN 6 dari Kenakalan Remaja, Bhabinkamtibmas Menteng Berikan Penyuluhan dan Pembinaan

KOTA BOGOR – Dalam upaya mencegah kenakalan remaja dan menumbuhkan kesadaran generasi muda akan pentingnya perilaku positif, Bhabinkamtibmas Kelurahan Menteng Polsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota Polda Jabar melaksanakan kegiatan penyuluhan, motivasi, dan edukasi di SMP Negeri 6 Kota Bogor. Kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Pol Eko Prasetyo, S.H.,…

Read More

Sinergitas Bhabinkamtibmas dan Babinsa Balumbang Jaya Sambangi Pengurus Kewilayahan, Beri Motivasi dan Edukasi Masyarakat

KOTA BOGOR – Dalam upaya memperkuat kemitraan dan menjaga kondusifitas wilayah, Bhabinkamtibmas Balumbang Jaya Polsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota bersama Babinsa Balumbang Jaya melaksanakan kegiatan sambang ke pengurus kewilayahan untuk mendengarkan aspirasi, memberikan motivasi, serta edukasi kepada masyarakat. Kegiatan ini merupakan implementasi dari arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Pol Eko Prasetyo, S.H., S.I.K., M.H.,…

Read More

Anggota Sabhara Polsek Tanah Sareal Tingkatkan Patroli Antisipasi Tawuran di Jalan Soleh Iskandar

KOTA BOGOR – Anggota Unit Sabhara Polsek Tanah Sareal Polresta Bogor Kota melaksanakan patroli ke sejumlah lokasi yang rawan terjadinya tawuran, salah satunya di Jalan Soleh Iskandar, wilayah hukum Polsek Tanah Sareal, Kota Bogor. Kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari perintah Kapolresta Bogor Kota Polda Jabar Kombes Pol Eko Prasetyo, S.H., S.I.K., M.H., untuk meningkatkan…

Read More

Sat Resnarkoba Polresta Bogor Kota Gelar Jumat Berkah di Pondok Pesantren Dipamenggala Al-Hasanah

KOTA BOGOR – Anggota Satuan Reserse Narkoba Polresta Bogor Kota melaksanakan kegiatan Jumat Berkah dengan berbagi kepada Pondok Pesantren Dipamenggala Al-Hasanah, yang berlokasi di Gg. Kosasih RT 01 RW 10, Kelurahan Cikaret, Kecamatan Bogor Selatan. Kegiatan sosial ini merupakan bentuk kepedulian Sat Resnarkoba terhadap masyarakat sekaligus upaya mempererat tali silaturahmi antara Polri dan lingkungan pesantren….

Read More

Polresta Bogor Kota Amankan Pelaku Pencurian Kotak Amal di Masjid Jami Al-Falah

KOTA BOGOR – Jajaran Polresta Bogor Kota berhasil mengamankan seorang pelaku pencurian kotak amal di Masjid Jami Al-Falah, Jalan Pahlawan, Bondongan, Kota Bogor. Pelaku berhasil ditangkap tidak lama setelah kejadian dan langsung dibawa ke Polsek Bogor Selatan untuk menjalani proses hukum lebih lanjut. Langkah cepat aparat kepolisian ini merupakan bentuk komitmen Polresta Bogor Kota dalam…

Read More
Back To Top